Cek 2 Hari Lagi Kategori Pelamar PPPK 2022 Jangan Terlewatkan

Selain seleksi kompetensi di atas, pelamar umum PPPK guru 2022 juga akan diberikan pertanyaan untuk wawancara.

Jawaban dari wawancara ini dalam bentuk tulisan atau tertulis. Butir soal wawancara sebanyak 10 soal dengan waktu yang diberikan selama 10 menit.

Untuk seleksi kompetensi teknis, bobot penilaiannya sebanyak 60 persen, sedangkan dua seleksi lain dan wawancara digabung dengan bobot 40 persen.

Dengan begitu, pelamar umum dalam seleksi guru ASN PPPK 2022 akan mengerjakan 140 hingga 160 soal seleksi dan diberi waktu selama 170 menit.

Baca Juga: 6 Kategori Honorer Diangkat PNS Tanpa Tes Dalam Revisi UU ASN

Pelaksanaan seleksi kompetensi untuk pelamar umum PPPK guru 2022 akan dimulai tahun 2023, tepatnya mulai tanggal 16 hingga 21 Januari.

Pelamar perlu menunggu pengumuman hasil seleksi yang diadakan serempak dengan pelamar guru PPPK 2022 kategori lain mulai tanggal 2 hingga 3 Februari 2023.

Rangkaian seleksi guru ASN PPPK 2022 akan berakhir pada tanggal bulan Maret 2023 dengan usul penetapan NI PPPK.

Pages :123
MGMP BIN Informasi Edukatif

Related Posts

0 Response to "Cek 2 Hari Lagi Kategori Pelamar PPPK 2022 Jangan Terlewatkan"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel